SEJARAH PERKEMBANGAN BAHASA INDONESIA

Bismillรขhirrahmรขnirrahรฎm. Puji dan syukur kepada Allah subhรขnahu wata’รขla, Tuhan Yang Maha Mengetahui dan Menganugerahkan pengetahuan kepada makhlukNya, 

Shalawat serta salam semoga selalu tercurahkan kepada Rasulullah Sallallahu 'alaihi wa sallam yang tidak akan pernah habis teladan terpancar dari diri Beliau sampai akhir masa.

Masa awal perkembangan Bahasa Indonesia di awali dari berkembangnya bahasa melayu, bahasa melayu sebagai bahasa pengantar para pedagang nusantara. 

Semakin berkembangnya bahasa melayu membuat bangsa belanda marah. Belanda memaksakan kehendak agar masyarakat menggunakan bahasa belanda. 

Belanda merendahkan masyarakat berbahasa melayu. Dianggap inlander atau Dianggap melayu paseeir. Bahasa melayu berkembang semakin pesat komunikatif perkembangan tahun 1908. 

Tahun 1900 para kaum muda mulai bangkit membangun dengan kesadaran nasionalisme. Membentuk wadah perjuangan Budi Utomo diketuai DR. Wahidin Sudiro Husada.

Tujuan Utama Organisasi Budi Utomo 

  • Menumbuhkan semangat Nasionalisme 
  • Meningkatkan Pendidikan Masyarakat
  •  Meningkatkan kesejahteraan rakyat 
  • Meningkatkan kesehatan rakyat 
  • Menyejajarkan kedudukan Bangasa Indonesia dengan Bangsa Lain
  • Menghilangkan semangat keaderan dalam perjuangan Bangsa Indonesia
PERKEMBANGAN BAHASA INDONESIA TAHUN 1920

  • Tahun 1920 berdiri angkatan satra balai pustaka 
  • Balai Pustaka adalah taman bacaan Rakyat  Tugas menghimpun dan menmasyarakatkan cerita-cerita rakyat 
  • Membangun mendidik daya tarik masyarakat untuk mau membaca 
  • Mencetak dan menerbitkan cerita rakyat yang baru terutama fiksi 
  • Memperbaiki sifat koservatif pengaruh adat yang kolod dan kuat 
  • Memotivasi para pengarang muuda untuk lebih kreatif menulis cerita cerita baru 
  • Angkatan ini dinamakan angkatan Siti Nurbaya , karena saat itu muncul karya roman Siti Nurbaya 
  • Tema menentang pengruh adat yang konservatif
Perkembangan Bahasa Indonesia Tahun 1928. 
  • Tahun kejayaan pemuda Indonesia pada era tahun 20-an 
  • Kesadaran yang tinggi terhadap semangat nasionalisme berbangsa bernegara 
  • Menghilangkan semangat kesukuan dan kedae -rahan dalam memperjuangkan nasionalisme  
  • Membangun semangat bahwa maju mundurnya negara adalah tanggung jawab para pemuda  
  • Merintis membina menuju Indonesia Merdeka
SUMPAH PEMUDA 28 OKTOBER 1928 
  • KAMI PEMUDA PEMUDI INDONESIA MENGAKU 
  • BERTANAH AIR SATU TANAH AIR INDONESIA 
  • BERBANGSA SATU BANGSA INDONESIA 
  • BERBAHASA SATU BAHASA INDONESIA
MENJUNJUNG TINGGI BAHASA PERSATUAN BAHASA INDONESIA (ADA NILAI POLITIS UNTUK MENGHILANGKAN SEMANGAT KEDAERAHAN MELAWAN PENJAJAH )

Perkembangan Bahasa Indonesia Tahun 1930 (Masa Pujangga Baru) 

  • Angkatan ini merupakan penegas kekuatan politik para pemuda dalam ikrar SUMPAH PEMUDA 
  • Perkembangan sastra dan karya sastra indonesia semakin bagus 
  • Angkatan Sutan Takdir Alisyahbana dengan karya Roman Layar Terkembang 
  • Pemuda pelopor Angkatan Pujangga Baru Sutan Takdir, Sanusi Pane dan Armiyn Pane. 
  • Karya terkenal Roman Layar Terkembang, Drama Sandya Kalaning Majapahit
PERKEMBANGAN BAHASA INDONESIA 1945 – 1950 
  • Sejak Proklamasi kemerdekaan RI bahasa Indonesia dikukuhkan sebagai bahasa negara dalam UUD 1945 
  • Semua aktifitas resmi dan administrasi kenegaraan harus menggunakan bahasa Indonesia  
  • Tahun 1950 diadakan konggres bahasa Indonesia I di Solo dengan hasil segera mewujudkan perkamusan dan ejaan Bahasa Indonesia
PERKEMBANGAN BAHASA INDONESIA ERA ORDE BARU 
  • DIDIRIKANNYA LEMBAGA BAHASA PUSAT PENGKAJIAN DAN PENGEMBANGAN BAHASA INDONESIA
  • DIGALAKKANNYA PEMBINAAN BAHASA INDONESIA MELALUI MEDIA TELEVISI DAN MDIA CETAK 
  • MENGINDONESIAKAN ISTILAH- ISTILAH ASING YANG SERING DIGUNAKAN DALAM PERIKLANAN, PERUMAHAN DAN PEMUKIMAN 
  • MEMBUKA SIFAT KETERBUKAAN BAHASA INDONESIA MENERIMA ISTILAH 
  • BAHASA ASING YANG SEJALAN DENGAN PERKEMBANGAN BAHASA INDONESIA  MEMBAKUKAN EJAAN BAHASA INDONESIA SEBAGAI UPAYA STANDARISASI PENULISAN KARYA ILMIAH 
  • MEMBUKA KELELUASAAN PARA SASTRAWAN DALAM MENULIS KARYA-KARYA SASTRA BAIK PUISI MAUPUN PROSA
RINTISAN PEMBAKUAN EJAAN BAHASA INDONESIAPERKEMBANGAN EJAAN BAHASA INDONESIA 
  • PADA SAAT INDONESIA MERDEKA, MAKA ADA UNSUR-UNSUR YANG HARUS DIPENUHI SEBAGAI NEGARA YANG BERDAULAT 
  • YAITU, WILAYAH NEGARA KESATUAN, RAKYAT /MASYARAKAT, BAHASA KOMUNIKASI, LAGU KEBANGSAAN, BENDERA, LAMBANG DASAR NEGARA,  
  • BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA KESATUAN YANG MEMPERSATUKAN SEMANGAT KEDAERAHAN MENJADI SEMANGAT NASIONALISME INDONESIA 
  • BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA KOMUNIKASI SECARA NASIONAL TANPA PEMBEDAAN KASTA, DAN TINGKATAN KEMASYARAKATAN. 
SEJARAH PERKEMBANGAN EJAAN BAHASA INDONESIA ERA AWAL KEMERDEKAAN : 
  • EJAAN SUWANDI 
  • EJAAN PRIYONO

0 Response to "SEJARAH PERKEMBANGAN BAHASA INDONESIA"

Posting Komentar

Silahkan Berkomentar Dengan Bijak